5 AntiVirus Gratis Terbaik Full Version. AF Sahabat Artikel. Baiklah pada kesempatan kali ini saya masih akan memperbincangkan AntiVirus. Maklum saya baru saja menangani pasien yang terkena virus trojan yang sangat menyebalkan. Jadi masih kena Sindrom Virus dan Antivirus and then akhirnya saya kembali membuat postingan yang insyallah dapat membantu anda sobat2 blogger dan kawan2 yang ada di seluruh tanah air hee. Berbicara Antivirus Terbaik memang tidak akan ada habisnya, karena perlindungan bagi PC anda sangatlah penting dari serangan virus dan malware. Gara-gara 1 virus saja dapat mengacaukan sistem dan menghentikan komputer anda, bahkan lebih parahnya dapat membeberkan transaksi online kita yang memancing hacker untuk usil. 
Untuk itu anda mencoba mencari perlindungan dengan Membeli Antivirus terbaik atau menggunakan AntiVirus Gratis yang Handal. Untung saja ada beberapa perangkat lunak Antivirus yang mau membagikannya secara gratis. Dan berikut 5 AntiVirus yang memberikan perlindungan Handal untuk PC anda :
1. AVAST 
Avast memberikan Produknya secara gratis dengan perlindungan yang hampir sama dengan versi premiumnya. dengan versi terbarunya Avast 7.0 ini proses pemindaian virus semakin cepat dan teknologi yang dikembangkan semakin baik dalam menangani virus, walaupun menurut saya Avast aga sedikit menyebalkan karena beberapa file .exe kita terkadang dianggap sebagi virus. 

2. AVG AntiVirus
AVG merupakan antivirus andalan saya selama ini, dalam penggunaannya sangatlah simple dan mudah. dengan tampilan barunya yang lebih dinamis serta tidak memberatkan kinerja PC kita karena ukurannya yang tidak berat. Selain itu juga dengan teknologi pintarnya mempercepat proses scan virus dan mengurangi waktu scan sangat saya rekomendasikan bagi anda yang membutuhkan antivirus terbaik. Patut dicoba.
Download AVG Antivirus (Sesuaikan dengan bit OS anda 32bit / 64bit)

3. Comodo Internet Security
Perangkat Lunak buatan Comodo yang terkenal dengan firewall gratisnya kini juga membagikan Antivirusnya secara gratis Comodo Internet SecurityAntiVirus ini menawarkan perlindungan lengkap dari virus, Trojans, worms, spyware, dan berbagai hacker. Comodo Internet Security menggabungkan perlindungan kuat Antivirus, firewall yang kuat dan anti-spyware pada perangkat lunak yang sangat kuat.

4. AVIRA Antivir
Avira Free Antivirus 2012 menawarkan perlindungan dasar terhadap serangan virus, worms, Trojans, rootkits, adware, dan spyware yang telah dicoba dan diuji lebih dari 100 juta kali di seluruh dunia. Terlebih lagi, itu tersedia gratis full version. 

5. Microsoft Security Essentials
Microsoft Security Essentials memberikan perlindungan berkualitas tinggi PC kita terhadap virus, trojan dan spyware. Meskipun saya belum mencobanya tapi menurut bebrapa teman saya yang menggunakan antivirus ini sangatlah handal.  Sangat mudah digunakan dan update dilakukan secara otomatis oleh windows update. Salah satu fitur terbaik dari software ini adalah bahwa hal itu berjalan pelan di latar belakang dan tidak menggunakan banyak sumber daya.

Dan itulah 5 AntiVirus Gratis Terbaik Full Version yang dapat anda gunakan untuk perlindungan terbaik terhadap PC anda. Semua Peangkat lunak ini memiliki keunggulan dan kelemahannya masing-masing. Jadi Pergunakanlah software gratis ini dengan bijak. Silahkan share artikel AF Sahabat Artikel ini jika dapat membantu dan bermanfaat bagi sahabatnya masing2 dengan mencantumkan link referensi dari AF Sahabat Artikel. Semoga Bermanfaat . . .


12 komentar:

  1. sangat bermanfaat mas untuk kita memilih antivirus mana yang cocok buat kita

    ReplyDelete
  2. menurut saya yg terbaik dari 5 antivirus diatas adalah AVG AntiVirus...

    makasih udah share AV terbaik :D

    ReplyDelete
  3. That Antivirus is the program that must be installed on our pc! DB Mall

    ReplyDelete
  4. ditunggu kunbalnya gan di http://zaidanxzanderz.blogspot.com/

    ReplyDelete
  5. gan kok gk di sertai link downloanya sihh

    ReplyDelete
  6. Sangat bermanfaat Kang! Terus berkarya dan jangan lupa mampir.

    ReplyDelete
  7. terimaksih informasinya, semoga makin sukses

    ReplyDelete
  8. Avast 8 menjadi antivirus pilihan saya. dan crack yang saya dapatkan akan valid sampai 2050

    ReplyDelete
  9. terimaksih informasinya gan,,, sangat membantu,,,

    ReplyDelete

Terima Kasih atas kunjungan dan komentarnya pada Blog ini. Thanks atas setiap Komentar, Masukkan, Saran, dan Kritik Y dapat membangun blog ini agar lebih baik lagi kedepannya. Berkomentarlah sesuai dengan Isi Bahasan Artikel. Mohon dengan Sangat Kepada Sobat-sobat untuk tidak berkomentar Y berbau unsur:
- Sara
- Pornografi
- No Spam !!! [Komentar menyertakan link aktif akan otomatis terdelete]
Terima Kasih atas Kunjungannya Sobat,,
Salam Sukses dari AF Sahabat Artikel

 
Top